Tips Cara Mengatasi Limited Access Wifi Tethering

Posted by Unknown Kamis, 12 Desember 2013 0 komentar
Cara Mengatasi Limited Access Wifi Tethering
Di musim hujan dan penghujung tahun ini, saya ingin berbagi sedikit ilmu greget mengenai cara mengatasi masalah wifi limited access di windows 7. Mungkin agan bingung setelah memakai cusrom pas mau pake wifi tethering hotspot malah connection limited access, penyebab utamanya adalah karena IP adress anda mengalami tabrakan/crush bukan tabrakan yg kaya di sinetron ya gan..hehe.

 Berikut adalah langkah-langkah simple dan mudah akan saya jelaskan di bawah ini:

1. Buka control panel-->pilih network and internet-->pilih network and sharing centre-->pilih change adapter setting-->klik kanan pada wireless network connections-->pilih properties

2. klik 2x pada internet protocol version 4  (TCP/IPv4)-->pilih obtain an IP adress automatically dan pilih obtain an DNS server adress automatically lalu klik ok

kalau ada yg ga berhasil kemungkinan besar driver wireless anda mengalami kerusakan, solusinya silahkan uninstal driver tersebut kemudian instal dengan driver yang kompatibel dengan komputer anda.

Share FP lenovo
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Tips Cara Mengatasi Limited Access Wifi Tethering
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://androidtv7.blogspot.com/2013/12/tips-cara-mengatasi-limited-access-wifi.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Trik SEO Terbaru support Online Shop Baju Wanita - Original design by Bamz | Copyright of android tv.